Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2017

Baik vs Jahat

Gambar
Dalam kehidupan, seringkali banyak hal yang terjadi diluar dugaan. Apa yang diharapkan... kadang tak sesuai dengan kenyataan. Tak jarang berlaku baik, namun balasan tak demikian. Bila ada yang bertindak sebaliknya, malah diuntungkan. Apakah menyerah dan ikut arus jawabannya? Sekali - kali tidak. Sebab, tanpa disadari dalam hati nurani... manusia tahu. Siapa yang menabur kebaikan, ia akan menuai kebaikan. Begitu juga, siapa yang menabur kejahatan akan menuai kejahatan pula. Apa yang ditabur, itulah yang dituai. Meski dirugikan, tetaplah berusaha dan tidak jemu berbuat baik, sebab bilamana sudah datang waktunya... kebaikan akan dituai.

Secercah Harapan

Gambar
Manusia hidup tentu menghadapi persoalan dan permasalahan kehidupan. Ringan atau berat tergantung dari sudut pandang. Kehadiran permasalahan sudah pasti mengusik ketenangan. Menantang keegosentrisan... memilih rendah hati untuk tetap pegang kendali atau  kesombongan diri hingga larut dalam persoalan berujung perpecahan ... " Secercah Harapan "

Perbedaan

Gambar
Karena perbedaan, dunia punya cerita... Satu manusia dengan yang lain tak ada yang sama. Namun, dengan adanya perbedaan bukan berarti alasan 'tuk menjadi keras kepala dan memaksakan kehendak sesukanya. Sebab, segala sesuatu diperbolehkan... tetapi apakah segala sesuatu itu berguna dan membangun?

Pernikahan

Gambar
Kehidupan pernikahan tak semudah yang dipikirkan... setiap saat, setiap waktu selalu menjumpai perbedaan. Bukan digunakan sebagai alasan menemukan kesalahan, namun cara untuk menyesuaikan hingga menumbuhkan saling pengertian. Pria membutuhkan hormat, sedangkan wanita membutuhkan kasih dan sayang 'tuk menjalin hubungan yang sepadan dan seimbang.

Kebesaran Hati

Gambar
Tiga kata yang sangat dibutuhkan untuk menjalin dan menjaga relasi dengan orang lain.Tanpa disadari, tiap manusia saling bergantung satu sama lain. Dikala suka... Dikala duka... Di segala suasana...